
The Jakarta Post, February 22, 2018 PEKANBARU: Four provinces in Sumatra and Kalimantan have declared alert status in anticipation of forest fires and potential haze problems. The latest province to declare the status was Central Kalimantan on... Read more »
Kompas, 21 Februari 2018 PONTIANAK, KOMPAS — Lahan gambut, terutama di Kota Pontianak dan Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, terus disisir, Selasa (20/2). Langkah itu untuk mencegah kebakaran sekaligus memastikan lahan yang dipadamkan tidak terbakar lagi. Koordinator Daerah... Read more »
Kompas, 21 Februari 2018 Selama ini banyak upaya restorasi gambut melibatkan masyarakat desa. Beragam program pendampingan dilakukan baik oleh pemerintah, lembaga swadaya masyarakat atau masyarakat sipil, dan pengusaha. Persoalan muncul ketika ditemukan bahwa semua upaya tersebut berdiri... Read more »
The Jakarta Post, February 20, 2018 As Indonesia prepares for the 2018 Asian Games, Riau is gearing up to mitigate the risk of forest fires and haze that could disrupt the quadrennial sport festival. The province declared... Read more »
Kompas, 20 Februari 2018 PEKANBARU, KOMPAS — Dua provinsi, yakni Riau di Pulau Sumatera dan Kalimantan Barat di Pulau Kalimantan, menetapkan status Siaga Darurat Kebakaran Hutan dan Lahan, Senin (19/2). Siaga Darurat di Riau hingga 31 Mei 2018,... Read more »
Republika, 19 Februari 2018 REPUBLIKA.CO.ID, PONTIANAK — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mempawah, Kalbar menyatakan saat ini daerah tersebut dalam status siaga darurat bencana asap. Sejumlah lahan gambut di beberapa kecamatan di kabupaten itu mengalami kebakaran dampak musim kemarau.... Read more »
Kompas, 19 Februari 2018 KUALA KAPUAS, KOMPAS — Pembalakan liar di kawasan hutan lindung dan konservasi orangutan di Mantangai, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, makin kerap terjadi. Dalam sehari, sesuai pantauan pada Sabtu (17/2), sedikitnya 5.000 lebih kayu log... Read more »
Kompas, 19 Februari 2018 PONTIANAK, KOMPAS — Kebakaran lahan gambut mulai melanda sejumlah wilayah di Kalimantan Barat, sepekan terakhir, karena menurunnya curah hujan. Akibatnya, kabut asap tipis mulai menyelimuti Pontianak dan sekitarnya, malam hingga pagi hari. Kepala Badan... Read more »
Kompas, 19 Februari 2018 INDRAGIRI HILIR, KOMPAS — Pembalakan liar dan perambahan di kawasan ekosistem Suaka Margasatwa Kerumutan, yang berada di tiga wilayah kabupaten di Riau, yaitu Pelalawan, Indragiri Hulu, dan Indragiri Hilir, terus terjadi. Kerusakan terparah terjadi... Read more »
17 Februari 2018 LUKUN, KOMPAS — Kebakaran lahan di Desa Lukun, Kecamatan Tebing Tinggi Timur, Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, yang menjadi lokasi restorasi Badan Restorasi Gambut, ternyata jauh lebih luas daripada perkiraan semula sekitar 150 hektar. Dari penampakan... Read more »